Syarat :
- Semester Antara dapat diikuti oleh mahasiswa yang aktif pada semester sebelumnya ( tahun akademik 2023/2024 )Waktu Pelaksanaan:
Semester Antara diselenggarakan satu tahun sekali setelah akhir Semester Genap.Peserta:
- Jumlah peserta setiap kelompok pada Semester Antara minimal 10 mahasiswa.Jumlah SKS maksimal Semester Antara adalah 9 SKS.
Pelaksanaan Semester Antara sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan :
- Pendaftaran dan input KRS Semester Antara dilakukan oleh mahasiswa melalui Siadin.
Sehubungan dengan diadakannya Semester Antara bagi para mahasiswa UDINUS, berikut jadwal proses penyelenggaraannya:
No. | Kegiatan | Waktu |
1 | Penjaringan peserta Semester Antara | 27 - 31 Juli 2024 |
2 | Input KRS Semester Antara melalui SiAdin | 01 - 03 Agustus 2024 |
3 | Pembayaran Uang Kuliah Semester Antara | Batas akhir pembayaran 7 Agustus 2024 |
4 | Perkuliahan Semester Antara | 05 - 29 Agustus 2024 |
5 | Ujian Akhir Semester Antara | 28 - 30 Agustus 2024 |
6 | Batas Akhir Entri Nilai Semester Antara | 3 September 2024 |
7 | Pengumuman Hasil Semester Antara | 4 September 2024 |
Tutorial untuk mahasiswa baru yang ingin aktivasi email & Siadin atau mahasiswa lama yang ingin reset password Siadin secara mandiri