SA

Jadwal Semester Antara 2023

Semester Antara

  1. Syarat :

    - Semester Antara dapat ditempuh oleh mahasiswa yang aktif pada Semester Genap Tahun Akademik 2022/2023.
    - Semester Antara ditujukan untuk perbaikan nilai mata kuliah yang pernah di ambil.

  2. Waktu Pelaksanaan:

    Semester Antara diselenggarakan sekali setahun setelah akhir semester genap, sebelum semester ganjil berikutnya.

  3. Peserta:

    Jumlah peserta setiap mata kuliah Semester Antara minimal 10 mahasiswa.

  4. Jumlah SKS maksimal Semester Antara adalah 9 SKS.

  5. Pelaksanaan Semester Antara sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan :

    - Pendaftaran dan input KRS Semester Antara dilakukan oleh mahasiswa melalui Siadin.
    - Perkuliahan Semester Antara dan Ujian Semester dilakukan secara luring/daring. Perkuliahan daring wajib menggunakan PJJ Kulino.
    - Menerapkan protokol kesehatan selama perkuliahan berlangsung.

  6. Biaya Semester Antara, sebesar Rp. 250.000 / SKS

Jadwal Semester Antara

Sehubungan dengan diadakannya Semester Antara bagi para mahasiswa UDINUS, berikut jadwal proses penyelenggaraannya:

No.  Kegiatan  Waktu
1  Penawaran Semester Antara & Konsultasi KRS  17 - 25 Juli 2023
 Input KRS Semester Antara melalui SiAdin  26 - 28 Juli 2023
 Pembayaran Uang Kuliah Semester Antara  27 Juli - 2 Agustus 2023
 Perkuliahan Semester Antara  31 - 19 Agustus 2023
 Ujian Akhir Semester Antara  22 - 24 Agustus 2023
 Batas Akhir Entri Nilai Semester Antara   31 Agustus 2023
 Pengumuman Hasil Semester Antara   31 Agustus 2023

Pembayaran Semester Antara

 

  • Biaya Semester Antara sebesar: Rp 250.000,-/SKS (Tidak ada dispensasi)
  • Pembayaran dilakukan melalui Virtual Account Bank Jateng dengan format (0102) 54 diikuti NIM (contoh Nama : Rizki Maulana, Nim : A11.2019.11202
    maka VA menjadi (0102) 54 111 19 11202 
    Rekening atas nama Rizki Maulana
  • Pembayaran harus sesuai dengan nilai nominal besarnya tagihan Semester Antara yang telah divalidasi dan sesuai jadwal bayar yang telah ditentukan.
  • Setelah transfer pembayaran, mahasiswa wajib konfirmasi melalui WA petugas BIKU berikut :

 

  • FEB & FIB  

     081 255 325 54        Adli
    FKES & FT          081 325 305 645      Zulfikar
    FIK  

    085 640 617 083      Syaiful

    085 157 877 084      Arif

 

  • Jika status Kepesertaan Semester Antara tervalidasi dan terbayar, tidak diperbolehkan menambah/edit mata kuliah Semester Antara.
  • Kelebihan pembayaran dapat diambil sesuai jadwal / waktu pengambilan.
  • Kekurangan pembayaran menjadikan status Kepesertaan Semester Antara dinyatakan tidak valid

 

Tutorial Aktivasi Email & Siadin

Tutorial untuk mahasiswa baru yang ingin aktivasi email & Siadin atau mahasiswa lama yang ingin reset password Siadin secara mandiri

Lihat

  • Alamat : Jl. Imam Bonjol No. 207 Semarang kode pos: 50131
  • phone : (024) 3517261
  • fax : (024) 3569684
  • email: sekretariat@dinus.ac.id
© UPT Data & Informasi UDINUS
Top